Cinta Ilahi ala Rumi
Maulana Jalaludin Rumi lebih akrab disapa dengan panggilan Rumi. Adalah seorang pujangga atau penyair muslim dari Persia abad ke-13. Ia dikenal sebagai seorang Sufi Mistic. Rumi telah diakui sebagai seorang ahli spiritual terbesar dan penyair intelek yang hebat sepanjang sejarah.
Rumi menggambarkan cinta sebagai sayap seseorang yang mampu menerbangkan manusia, yang membawa beban berat ke angkasa raya, dan dari kekdalaman mengangkat ketinggian dan dari bumi ke bintang tsurayah (kejora). Bila cinta berjalan diatas gunung yang tegar, maka gunung pun akan bergoyang dan menari serta berlenggang riang.
Penulis : Dessy Andreany dan Juliyet Harumawati
Tebal buku : 70 halaman
Tahun terbit : 2023
Dimensi : 14 cm x 20 cm
Penerbit : CV. IAM Publishing
Kertas : Bookpaper
Isi : Hitam putih